
Company Profile
Didirikan pada tahun 2018, PT. Laju Kencang Mesindo adalah pemasok terkemuka mesin dan peralatan berkualitas tinggi yang dirancang khusus untuk Industri plastik dan logam. Dengan beragam teknologi mutakhir dan layanan pelanggan yang bermutu tinggi, Perusahaan kami bertujuan untuk memberikan solusi handal untuk meningkatkan Produktivitas, Efisiensi dan Profitabilitas bagi klien kami di sektor fabrikasi plastik dan logam.